Awas! Beberapa Laptop HP Tertanam Keylogger, Begini Cara Ceknya

Laptop HP Ber-keylogger

laptop-hp-keylogger
Perusahaan keamanan di Swis, Modzero, mengatakan bahwa Keylogger ditemukan pada driver Conexant HD audio (versi 1.0.0.46 dan sebelumnya) yang tersemat di laptop HP. Driver tersebut ternyata ada di puluhan laptop HP, mulai dari HP Elitebook, ProBook, and ZBook.
Pihak HP sendiri sudah mulai mengatasi masalah tersebut dengan menggulirkan pembaruan untuk menghapus Keylogger dan juga Log dari ketikan yang berhasil tersimpan.
Untuk mengecek apakah laptop HP kamu salah satunya, kamu bisa melihat file Log tersebut. File Log dari keylogger disimpan di folder C:\Users\Public\MicTray.log, didalamnya berisi berbagai informasi sensitif, seperti data login, password, dan data-data lainnya.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Koneksi Internet Sering Putus Tiba-Tiba? Ini Cara Mengatasinya

Cara Download Film Di Netflix, Iflix, Genflix, Dan HOOQ Untuk Ditonton Secara Offline